Cukupi Kebutuhan Material Kodim 1005/Barito Kuala Pra TMMD Pasok Kayu Ke Lokasi

    Cukupi Kebutuhan Material Kodim 1005/Barito Kuala Pra TMMD Pasok Kayu Ke Lokasi
    Material Kayu Diangkut Ke Lokasi TMMD

    BARITO KUALA-Mendekati kegiatan TMMD ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala berbenah dan mempersiapkan sarana dan prasana penunjang TNI Manunggal Membangun Desa yang akan dilaksanakan di desa Karang Mekar.

    Dandim 1005/Barito Kuala Letkol Arm Ari Priyudono, S.Sos., M.Tr.(Han) membenarkan bahwa hari ini adanya tambahan material kayu reng yang akan di gunakan untuk persiapan segala kebutuhan pembangunan fisik di lokasi TMMD Ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala.Kamis (05/05/2022)

     Seperti kita ketahui lokasi TMMD bertempat di Desa Karang Mekar Kecamatan Mekar Sari Kabupaten Batola adalah sasaran pembangunan fisik kita kali ini, ucap Dandim.

    Dengan harapan setelah di pasoknya semua kelengkapan bahan bangunan seperti kayu reng, bisa mempercepat dan mempermudah segala pengerjaan di lokasi, tambanya. Kami mohon do’a dan dukungunan semua masyarakat untuk kelancaran serta kesuksesan kegiatan manunggal ini bisa berhasil sesuai rencana dan harapan, tutup Dandim.(pendim1005)

    Batola
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Sibuk Apapun TMMD, Babinsa Selalu Luangkan...

    Artikel Berikutnya

    TMMD ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala Optimalkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapuspen TNI Kunjungi Redaksi tirto.id Perkuat Kerja Sama Publikasi
    103 Warga Korban Banjir dan Tanah Longsor dari Tiga Desa Terisolir Berhasil di Evakuasi
    Panglima TNI Hadiri Undangan Pelayaran Wisata Kehormatan (Barge Tour) Komandan USINDOPACOM
    Jaga Hubungan Kekeluargaan, Babinsa Koramil 1710-05/Jila Melayat Warga Binaan Yang Meninggal Dunia
    Senang Belajar Bersama, Anak-anak Kampung Pagaleme Rutin Datang ke Sanggar Belajar Satgas Yonif 115/ML

    Ikuti Kami